.

Waspadai Munculnya Dosa dibalik Taat

Ketahuilah!
Mengapa kita harus lebih waspadamunculnya dosa dibalik taat? Karena nafsu dibalik maksiat itu jelas arahnya, namun nafsu dibalik taat sangat lembut dan tersembunyi.


Diantara nafsu dibalik taatyang menimbulkan dosa dan hijab antara lain :
  1. Mengandalkan amal ibadahnya, lupa kepada sang pencipta amal.
  2. Bangga atas prestasi amalnya, lupa bahwa yang menggerakkan amal itu bukan dirinya, tetapi Allah SWT.
  3. Selalu mengungkit ganti rugi, dan banyak tuntutan dibalik amalnya.
  4. Mencari keistimewaan amal, hikmah dibalik amal, lupa pada tujuan amalnya.
  5. Merasa lebih baik dan hebat dibanding orang yang belum melakukan amaliyah seperti dirinya.
  6. Seseorang akan kehilangan kehambaannya, karena merasa paling banyak amalnya.
  7. Iblis La'natulloh terjebak dalam tipu dayanya sendiri, karena merasa paling hebat amal ibadahnya.
  8. Menjadi sombong, karena ia berbeda dengan umumnya orang.
  9. Yang diinginkan adalah karomah-karomah amal.
  10. Ketika amalnya ditolak ia merasa amalnya diterima.
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Punya Lurjaf - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger